| Setiap wanita selalu ingin tampil cantik pada acara pernikahannya. Selain wajah dengan tata rias yang menawan, busana pun tentu menjadi bagian terpenting bagi para calon pengantin. Saat ini banyak desain atau model busana yang dipakai pada acara pernikahan. Busana dengan model kebayalah yang sering digunakan pada kesempatan tsb. Baik kebaya dengan model klasik maupun kebaya dengan modifikasi. Untuk itu kami rumah jahit RuSSy, sejak 5 tahun lalu, berusaha untuk bisa mewujudkan keinginan para wanita untuk tampil cantik berkebaya. Disini kami tampilkan beberapa foto dari banyak kebaya yang sudah kami kerjakan... |
Selasa, 31 Maret 2009
Sekilas RuSSy
Langganan:
Komentar (Atom)
